ASUHAN KEBIDANAN KOMUNITAS PADA Nn. C UMUR 16 TAHUN G1P0A0 UMUR KEHAMILAN 12 MINGGU DENGAN PENATALAKSANAAN KEHAMILAN REMAJA DI KOMUNITAS

Adinda Lau, Umi Khasanah, Ariyani Lutfitasari, Siti Nurjanah

Abstract


Kehamilan tidak diinginkan pada remaja merupakan suatu kehamilan yang harus dialami oleh seorang remaja
perempuan pada suatu kondisi dimana perempuan tersebut belum melakukan suatu ikatan yang sah. Tujuan
asuhan kebidanan ini adalah mampu melaksanakan asuhan kebidanan pada remaja dengan kehamilan yang tidak
diinginkan menggunakan 7 langkah varney. Metode penulisan yang digunakan penulis adalah  mengumpulkan
data dengan wawancara, pemeriksaan fisik, observasi, studi kepustakaan dan dokumenasi. Hasil setelah dilakukan
intervensi dengan pemberian dukungan dan melakukan interaksi sosial antara ibu dan anak selama 4 hari ibu dan
anak sudah mulai meneriam kehamilannya. Setelah dilakukan pengkajian data baik subjektif (data yang diperoleh
dari anamnesa dan wawancara dari klien) dan data objekif (data yang diperoleh dari pemeriksaan umum,
pemeriksaan khusus dan pemeriksaan penunjang), didapatkan permasalahan utama yaitu KTD. Penerapan asuhan
yang di berikan pada pasien sudah sesuai, sehingga tidak ada kesenjangan antara teori dan praktik dilahan.
Kata Kunci: Remaja, Kehamilan Tidak Diinginkan

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM)
Universitas Muhammadiyah Semarang
Jl. Kedungmundu Raya No. 18 Kelurahan Kedungmundu, Kecamatan Tembalang
Kota Semarang, Jawa Tengah - 50273 - ID
Telp. 024 76740294