Pendampingan Dan Edukasi Pembuatan Pupuk Organik Menuju Desa Mandiri Pupuk Desa Blanceran Kabupaten Klaten

Siti Fatimah, - Wiharto, - Mulyanto

Abstract


Pupuk merupakan kebutuhan vital bagi petani. Keterlibatan dan dukungan pemerintah dalammenyediakan pupuk bagi petani sangat dibutuhkan. Inovasi warga untuk tidak selalu bergantungdengan pupuk sintetis sangat diharapkan. Kegiatan pengabdian kepada masyarakat tentangpendampingan dan edukasi pembuatan pupuk organik dengan memanfaatkan kotoran hewan milikwarga sangat dibutuhkan oleh warga Blanceran. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan edukasiuntuk membuat pupuk organik yang berbahan dasar kotoran hewan baik padat maupun cairDiawali dengan sosialisasi potensi pemanfaatan kotoran hewan dan dilanjutkan dengan edukasidan pendampingan pembuatan pupuk. Dari hasi pengabdian ini adalah telah berhasil dibangunsebuah rumah produksi pupuk mandiri, di mana warga menampung kotoran hewan di bank desakemudian dilanjutkan dengan pengolahan oleh warga. Hasil pengolahan ini digunakan oleh petani sendiri untuk disebarkan di area persawahannya. Kegiatan ini sangat inovatif, kreatif, dankolaboratif bagi semua warga Blanceran menuju kemandirian pupuk.
Kata Kunci : pendampingan, edukasi, pupuk organik, Blanceran, Klaten.



Keywords


pendampingan, edukasi, pupuk organik, Blanceran, Klaten.

Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.