Pengenalan Kelompok Hewan berdasarkan Jenis Makanannya (Herbivora, Karnivora, dan Omnivora) pada Siswa Sekolah Dasar Negeri Medowo 3, Kediri, Jawa Timur
Abstract
Pengetahuan pendidikan lingkungan yang baik sejak usia dini penting diberikan untuk membangun
interaksi antara makhluk hidup dan alam. Pemahaman tentang kelompok hewan berdasarkan jenis makanan
(herbivora, karnivora, dan omnivora) tidak hanya memberikan wawasan tentang keragaman alam, tetapi
juga membantu siswa memahami peran penting hewan-hewan tersebut dalam menjaga keseimbangan
ekosistem. Kegiatan Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) bertempat di SDN Medowo 3, kecamatan
Kandangan, kabupaten Kediri, Jawa Timur dengan peserta siswa siswi dari kelas 1-3 sebanyak 24 orang.
Proses penyampaian materi dilakukan secara interaktif dengan tujuan mahasiswa menjadi lebih tertarik dan
peduli terhadap lingkungan sekitar. Media pembelajaran menggunakan buku saku dan powerpoint .Selama
kegiatan berlangsung, dilakukan observasi, pelaksanaan pretest dan posttest. Hasil pretest dan posttest,
dianalisis secara deskriptif dan didapatkan peningkatan rata-rata pemahaman sebesar 15,8% terhadap
implementasi pembelajaran dari sebelum dan sesudah dilakukan pengajaran.
Kata Kunci : Herbivora, Karnivora, KIE, Omnivora, Sekolah Dasar
interaksi antara makhluk hidup dan alam. Pemahaman tentang kelompok hewan berdasarkan jenis makanan
(herbivora, karnivora, dan omnivora) tidak hanya memberikan wawasan tentang keragaman alam, tetapi
juga membantu siswa memahami peran penting hewan-hewan tersebut dalam menjaga keseimbangan
ekosistem. Kegiatan Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) bertempat di SDN Medowo 3, kecamatan
Kandangan, kabupaten Kediri, Jawa Timur dengan peserta siswa siswi dari kelas 1-3 sebanyak 24 orang.
Proses penyampaian materi dilakukan secara interaktif dengan tujuan mahasiswa menjadi lebih tertarik dan
peduli terhadap lingkungan sekitar. Media pembelajaran menggunakan buku saku dan powerpoint .Selama
kegiatan berlangsung, dilakukan observasi, pelaksanaan pretest dan posttest. Hasil pretest dan posttest,
dianalisis secara deskriptif dan didapatkan peningkatan rata-rata pemahaman sebesar 15,8% terhadap
implementasi pembelajaran dari sebelum dan sesudah dilakukan pengajaran.
Kata Kunci : Herbivora, Karnivora, KIE, Omnivora, Sekolah Dasar
Full Text:
PDFRefbacks
- There are currently no refbacks.